Integral atau turunan adalah bagian dari kalkulus,anti turunan merupakan invers dari operasi turunan.rumus ini di gunakan dalam hitung-hitungan dalam dunia permesinan atau teknik.rumus dari integral atau turunan Integral Tak Tentu.
(Indefinite Integral)
Jika maka y adalah fungsi yang mempunyai turunan f(x)dan disebut anti turunan
(antiderivate) dari f(x) atau integral tak tentu dari f(x)yang diberi notasi . Sebaliknya, jika
karena turunan dari suatu konstanta adalah nol, maka suatu integral tak tentu
mempunyai suku konstanta sembarang.
Rumus integral atau turunan berikut mempunyai rumus dan pengerjaan sangat rumit bagi sebagian kita,untuk mengerjakan dan memahami rumus integral tersebut harus lebih sabar.