Energi Mekanik Dan Contoh Soal Energi Mekanik

Energi Mekanik - Halo ketemu lagi dengan Lingkaran mesin.hari saya akan membahas mengenai energi mekanik yang sebelumnya sudah kali bahas mengenai energi potensial.apa itu enegi mekanik sebelumnya Dalam kehidupan kita sehari-hari terdapat banyak jenis energi. Selain energi potensial dan energi kinetik pada benda-benda biasa (skala makroskopis), terdapat juga bentuk energi lain. Ada energi listrik, energi panas, energi litsrik, energi kimia yang tersimpan dalam makanan dan bahan bakar, energi nuklir, dan kawan-kawan 

Energi mekanik adalah energi yang dimiliki suatu benda karena sifat geraknya. Energi mekanik terdiri dari energi potensial dan energi kinetik atau Energi mekanik adalah gabungan antara energi potensial dan energi kinetik atau Energi Mekanik=Energi yang dimiliki benda bergerak pada ketinggian tertentu (jadi mrupakan gabungan  E.potensial & E Kinetik).Energi Mekanik Energi Mekanik adalah Gabungan dari energi Potensial dan Enerki Kinetik. Atau Energi yang dimiliki suatu benda karena Ketinggian dan Geraknya

Contoh Energi Mekanik adalah:


Mengapa Pesawat?? Karena pada saat pesawat di udara pesawat akan ditarik ke bawah oleh grafitasi Bumi(Ep) dan pesawat tersebut bergerak maju agar tidak jatuh (Ek).

Rumus dari Energi Mekanik adalah 




Keterangan:

Em= Energi Mekanik

Ep= Energi Potensial

Ek= Energi Kinetik

Contoh soal Enegi Mekanik

Hitunglah besarnya energi kinetik sebuah benda bermassa 3 kg yang jatuh bebas dari ketinggian 4 meter hingga menyentuh tanah! (g = 10 m/s2)

Jawab

Ek = EP

Ek = m.g.h

Ek = 3 x 4 x 10

Ek =120 J

Wahh sangat inspiratif bukan hehhe..semoga artikel Energi Mekanik Dan Contoh Soal Energi Mekanik bisa bermanfaat untukkalian semua dan selanjutnya masih ada lagi yang kami berikan informasi mengenai energi potensial listrik mau tau klik disini.